pengetahuan bahan permetrin
Permethrin, insectisida / anti serangga dan acaricida bersifat racun contact dengan spectrum sangat luas.
Penyebab kerusakan alamiah dipengaruhi oleh banyak faktor, maka usaha pengawetan kayu, dst ini tidak dapat dilakukan dengan pendekatan satu aspek.
Untuk memilih bahan pengawet kayu, diperlukan beberapa pertimbangan. Diantaranya jenis material dan bahan aktif obat pengawet kayu yang digunakan.